Rabu, 16 Oktober 2013

Bentuk blok style surat lamaran Pekerjaan

CV. SENTRAL ASIA
Jalan Pekayon 311
SEMARANG
Nomor : 02/A/IV/07                                                                                       7 April 2007
Lampiran : –
Perihal : Faktur No.07
Toko. “Satria”
Jalan Mantingan
REMBANG
Dengan hormat.
Baru-baru ini kami telah menerima kiriman tekstil bermacam-macam warna kualitas Jepang dan Hongkong. Coraknya sangat bagus dan harganya turun rata-rata 10%, jika dibandingkan tiga bulan yang lalu. Daftar harga untuk barang-barang tersebut kami lampirkan bersama itu.
Disamping itu kesempatan ini kami pergunakan pula untuk mempertanyakan pula pada Tuan, bahwa pada waktu memeriksa buku-buku debitur kami dapati catatan di sebelah debet sebesar Rp. 1.7500.000,00 yaitu mengenai faktur kami No. 07. Menurut perjanjian faktur tersebut sudah Tuan bayar selambat-lambatnya akhir bulan ini. Mungkin karena kesibukan Tuan tidak sempat mengirimkan jumlah uang tersebut.
Sambil menunggu pesanan Tuan kami mengharapkan pembayaran rekening tersebut.


Hormat kami,
CV. CENTRAL ASIA.


Namamusendiri.
Direktur/tris

Tidak ada komentar: